Desain Interaksi – Interaction Design
Deskripsi Mata Kuliah – Course Description:
Mata kuliah ini akan memberikan gambaran konsep dasar yang digunakan dalam Desain Interaksi yang bersumber dari suatu riset. Mahasiswa akan diberikan pengetahuan bagaimana proses berpikir seorang desainer dalam menjawab suatu permasalahan. Kemudian dilanjutkan dengan bagaimana tahapan-tahapan dalam membuat suatu solusi desain interaksi yang dimulai dari riset pengguna dan pendefinisian masalah, memahami pengguna, membuat desain solusi hingga menjadi suatu prototype yang akan dievaluasi dengan melakukan pengujian usability maupun UX. Mata kuliah ini dapat memberikan bekal pengetahuan yang cukup bagi mahasiswa dalam mendukung perangkat lunak berbasis sistem cerdas dengan mempertimbangkan kenyamanan pengguna.

This course will provide an overview of the basic concepts used in Interaction Design that originate from research. Students will be given knowledge of how a designer thinks in answering a problem. Then proceed with the stages in making an interaction design solution that starts from user research and defining the problem, understanding the user, making the design of the solution to become a prototype that will be evaluated by testing usability and UX. This course can provide students with sufficient knowledge in supporting intelligent system-based software by considering user convenience for best user experience..

Pustaka – Bibliography:
Utama:
1. Jenny Preece, Yvonne Rogers, Helen Sharp. 2019. Interaction
Design_beyond Human-Computer –Interaction- 5th Edition, J. Wiley &
Sons.
2. Alan Cooper, et. al. 2014. About Face – The Essential of Intraction Design –
4th Edition. J. Wiley & Sons , Inc.
Pendukung:
1. Lazar, Jonathan, Jinjuan Heidi Feng, Harry Hochheise. 2017. Research
Methods in Human-Computer Interaction. Morgan Kaufmann Publishers.
2. Donald A. Norman, Emotional Design : Why We Love (Or Hate) Everyday
Things, 2004.